Agar Kita Mengetahui Dari Manfaat Dan Khasiat Madu Untuk Kekebalan Tubuh
Senin, 16 Desember 2019
Manfaat Dan Khasiat Madu Agar Tubuh Sehat
Madu merupakan suatu manisan yang di hasilkan oleh lebah atau tawon. Madu alami lebih banyak khasiatnya ketimbang dengan madu kemasan, karena madu alami langsung di ambil dari sarang lebah, dan tidak pakai kemasan dan bahan pengawet. Biasanya madu asli lebih kental dari madu yang pakai kemasan.Kandungan yang terdapat dalam madu yaitu: Monokasarida Fruktosa dan Glukosa yang mana lebih baik ketimbang manis gula. Madu juga dapat menyerap lemak dengan sempurna, terutama diminum dengan menggunakan air hangat.
Adapun manfaat Madu bagi kesehatan yaitu sebagai berikut: pertama mencegah diabetes, menyehatkan jantung, mencegah kanker, meningkatkan kekebalan tubuh, menurunkan berat badan, menurunkan kolestrol, menyembuhkan pada luka, dan masih banyak yang lainnya untuk kesehatan tubuh.